Tentang Firda Ainun Nabila:
Lulusan S1 Gizi dengan beberapa pengalaman di kampus. Saya mendapat pengalaman
magang gizi klinis, gizi masyarakat, dan gizi institusi yang membantu saya untuk
mengaplikasikan ilmu saya selama perkuliahan. Saya banyak mengikuti organisasi kampus,
sehingga mengasah keahlian saya dalam kepemimpinan, bekerja secara tim, bertanggung
jawab, public speaking, tugas administrasi, dan manajemen jadwal. Saya merupakan
pembelajar yang cepat dan siap berkontribusi di perusahaan Anda.
Pengalaman
Dewan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Psikologi dan Kesehatan (2022)
Wakil Ketua
Beasiswa Djarum Semarang (2022)
Sekretaris Umum
Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (2021-2022)
Sekretaris Umum
Himpunan Mahasiswa Jurusan Gizi (2020-2021)
Ketua Umum (2021)
Ikatan Lembaga Mahasiswa Gizi (2020-2021)
Staf Departemen Finansial
Pendidikan
S1 Gizi Universitas Islam Negeri Walisongo